Headlines News :
Home » » LOMBA DESIGN LOGO MUKTAMAR KE-33

LOMBA DESIGN LOGO MUKTAMAR KE-33

Written By Unknown on Kamis, 05 Februari 2015 | 01.16


Salah satu yang selalu diadakan oleh PBNU adalah lomba design logo Muktamar NU ke-33. Kali ini panitia mengusung thema “NU dan Islam Nusantara untuk Dunia“. Adapun ketentuan lomba yang berhadiah satu paket umroh ini adalah sebagai berikut:

1.Sayembara dibuka untuk umum (perorangan, komunitas, badan usaha, institusi endidikan dan lainnya)
2.Peserta dapat mengirimkan dua logo yang disertai dengan makna.
Logo harus mengandung makna NU dan Islam Nusantara untuk Dunia.
3.Belum pernah dipublikasikan, termasuk publikasi di media sosial.
Tidak dipungut biaya.
4.Melampirkan biodata lengkap, berupa nama/komunitas/instansi, alamat kantor/rumah, email,nomor telepon, dan menyertakan fotokopi KTP.
5.Logo atau karya dikirim diatas kertas putih ukuran A3, 8 0gram, ditempelkan diatas kertas karton. Makna logo dituangkan dalam kertas lain dengan ukuran kuarto/folio. Sertakan pula master file dengan format CDR/PSD/Ai dan JPG.
6.Semua peserta diwajibkan melampirkan pernyataan keaslian karya bermatrei Rp. 6000.
7.Semua Dokumen dimasukkan dalam satu amplop cokelat. kirim ke :
PANITIA MUKTAMAR NU KE-33
Gedung PBNU lantai 4
Jalan Kramat Raya No.164 Jakarta Pusat

Muktamar NU ke-33 Waktu Pelaksanaan Lomba dimulai tanggal 1 Februari 2015, berakhir pada tanggal 1 Maret 2015. Sedangkan penialaian oleh juri akan dilakukan pada tanggal 4-9 Maret 2015. Lomba Design Logo Mukatamar NU ke-33 ini akan diumumkan pemenangnya pada tanggal 10 Maret 2015 melalui situs resmi Pengurus Besar Nahdlatul Ulamawww.nu.or.id, TV9 Surabaya, telepon dan email langsung kepada pemenang. Untuk lebih jelas silahkan lihat di http://www.nu.or.id/ atauipnuippnuunsuri.blogspot.com

Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Universitas Sunan Giri | IPNU-IPPNU UNSURI | PC IPNU IPPNU Sidoarjo
Copyright © 2011-2014. PKPT IPNU IPPNU UNSURI - All Rights Reserved
 photo b3-2_zps7344ee4c.png
Template Design by IPNU Cyber Team Published by IPNU-IPPNU UNSURI